Sang Rama
30 Juli 2019 19:43:53 WITA
Sang Rama adalah salah satu labuhan yg sangat terkenal pada jaman kerajaan Kalianget, konon ketika itu Raja Kalianget memerintahkan Patih Songgaling untuk menghabisi Jayaprana di Teluk Terima. Singkat cerita, dalam perjalanan ke arah barat pasukan Patih Songgaling beristirahat di salah satu pesisir pantai bernama Labuhan Sang Rama yg terletak di Desa Kaliwenten, atau Kalisada sekarang. Beliau juga melewati Labuhan Munduk Cukli di Umanyar, Labuhan Moding di Brombong, dan Labuhan Karang Rata di Pengulon, seperti dikutip dari prasasti Kerajaan Kalianget. Desa Kalisada terletak 6 km kearah barat dari Seririt, hanya 15 menit sebelum pelabuhan Celukan Bawang. Sampai di patung Ganesha Banjarasem belok ke utara menuju Desa Kalisada, tempat dimana pantai yang indah dan tenang bernama Labuhan Sang Rama..#maimelalikekalisada
Komentar atas Sang Rama
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- INGATKAN BAHAYA KANGKER RAHIM YAYASAN PUSVA BALI ADAKAN SOSIALISASI
- Pertemuan kelompok kerja kampung keluarga berkualitas
- Sambut Bulan Bahasa Bali Desa Kalisada laksanakan berbagai mancam lomba
- Pemasangan Baliho pertanggungjawaban Realisasi Pelaksanaan APBDesa Tahun Anggaran 2023
- Pemasangan Baliho Realisasi Pelaksanaan APBDesa Tahun Anggaran 2024
- Awali Tahun 2024 Banjar Dinas Kalisada di Desa Kalisada adakan posyandu
- Resmi berakhir Perbekel Kalisada melepas mahasiswa KKN Universitas Udayana ke-XXVII