Singa Pinter (Sistem Navigasi Akses Pemanfaatan Layanan dan Informasi Terintegrasi)
admin_kalisada, 18 September 2025 10:16:02 WITA

Singa Pinter (Sistem Navigasi Akses Pemanfaatan Layanan dan Informasi Terintegrasi) adalah sebuah Portal Aplikasi yang dirancang untuk mengintegrasikan berbagai layanan informasi dan administrasi publik dalam satu platform digital. Tujuan utama dari aplikasi ini adalah sebagai Sistem Pendukung Navigasi Layanan Masyarakat serta Pengambilan Keputusan terhadap layanan Pemerintah Kabupaten Buleleng. Aplikasi ini dirancang sebagai jembatan antara pemerintah daerah dan masyarakat dalam era transformasi digital, khususnya dalam mewujudkan konsep smart governance dan digital public service.
Artikel Terkini
-
Pengambilan sumpah/janji anggota BPD pengganti antar waktu
24 Februari 2025 11:48:21 WITA admin_kalisadaSenin (24/2) telah dilaksanakan kegiatan Pengambilan sumpah/janji anggota BPD pengganti antar waktu Desa Kalisada hal ini dilakukan karen ketua BPD yang sebelumnya menjabat telah meninggal dunia karena sakit, pada acara ini dihadiri langsung oleh camat seririt, anggota yang dilantik ini akan me... ..selengkapnya
-
-
Awali Tahun 2025 Banjar Dinas Kalisada di Desa Kalisada adakan posyandu
21 Januari 2025 08:18:42 WITA admin_kalisadaSenin (20/1) Kegiatan posyandu balita Bahakti Kumara Banjar Dinas Kalisada Desa Kalisada.... ..selengkapnya
-
Selamat Hari Natal & Tahun Baru
-
Transformasi digital pelayanan publik di Kabupaten Buleleng
05 Desember 2024 08:19:16 WITA admin_kalisadaSINGA PINTER | https://singapinter.bulelengkab.go.id/Sistem Navigasi Akses Pemanfaatan Layanan Informasi TerintegrasiAkses Layanan dan Informasi TerintegrasiAkses Mudah, Cepat dan AmanInformasi BeragamData Real Time Yuk kunjungi Singa Pinter di halaman https://singapinter.bulelengkab.go.id/... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- POSYANDU BALITA BR DINAS TEGALLENGA 9 JANUARI 2026
- RAPAT PENETAPAN RANCANGAN APB DESA 2026
- PIPANISASI AIR BERSIH MILIK DESA
- PELATIHAN KADER POSYANDU 6 SPM DESA KALISADA 2025
- MUSDES RENCANA ANGGARAN 2026
- PERAYAAN HARI IBU BERSAMA PAKIS DAN PKK KALISADA 2025
- Peringatan Hari Ibu dan HKSN 2025 di Labuhan Sang Rama









